Cara Telkomsel Orbit Login My Telkomsel tanpa SMS


Cek Jadwal BRI Liga 1 Indonesia Terbaru !

Konten di artikel ini merupakan edukasi khususnya untuk dunia teknologi informasi, harap bijak dalam menggunakan teknologi informasi, jika ada pertanyaan, kritik, dan saran hubungi kami silahkan pilih menu contact.

Telkomsel Orbit adalah kartu bundling yang dikeluarkan oleh pihak Telkomsel bersama dengan modemnya, modemnya ada dua yaitu versi Orbit Star dan Orbit Max kedua modem ini adalah brand dari huawei yang tidak usah dipertanyakan lagi kualitasnya, tapi saya tidak akan membahas panjang lebar tentang kedua modem ini.


Alasan saya membuat artikel ini karena banyak yang bertanya diforum bagaimana caranya untuk menghubungkan kartu telkomsel orbit ke my telkomsel, untuk orbit star yang pertama tidak masalah karena masih mendukung jaringan 3G sehingga masih bisa mengakses sms di web uinya akan tetapi untuk orbit star 2 sudah tidak ada fitur smsnya karena sudah lock 4G modemnya, kalau orbit max saya belum tau karena admin tidak punya modemnya.

Bagaimana cara untuk menghubungkan kartu Telkomsel Orbit menggunakan modem orbit star, orbit star 2 atau orbit max ke my telkomsel adalah sebagai berikut:

Android

  • Buka pengaturan
  • Pilih manajemen Aplikasi
  • Cari dan Klik My Telkomsel
  • Pilih hapus data
  • Keluar dari pengaturan
  • Sambungkan jaringan ke wifi orbit yang menggunakan kartu Telkomsel Orbit
  • Setelah terhubung dengan jaringan wifi orbit buka MyTelkomsel
  • Tampilan My Telkomsel sudah berisi nomor orbit kalian tanpa klik magic link di sms.
IOS
-
Jadi begitulah cara untuk menghubungkan kartu Telkomsel Orbit tanpa menggunakan magic link sms, cara ini sudah diuji coba oleh tim medianetral.site dan berhasil.
Selain itu admin juga akan meberitahukan cara mendapatkan tambahan kuota 5GB saat pembelian modem telkomsel orbit, dengan menggunakan kode “MUHPJFS” pada saat pembayaran.